Mengenai Saya

Foto saya
wonosobo, jawa tengah, Indonesia
aku adalah orang yang punya karakter 4C: Cantik,Centil,Cerewet,Ceria sekarang aku semester 4 di Prodi Pendidikan IPA dan tinggal di asrama halimah Pondok Pesantren Wahid Hasyim^_^

Pengikut

Total Tayangan Halaman

Powered By Blogger
Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Halaman

The World of Widdat

terima kasih udah mampir ke Dunia aku...hehe

Sains


Malam ini aku melihat halo yang mengelilingi bulan… subhanalloh.. indahnya.. menurut literatur, penyebab halo adalah cahaya bulan tersebut terpantul dan terbias oleh es pada awan cirrus. Awan cirrus adalah awan yang halus dan berstruktur seperti serat dan bentuknya mirip bulu burung. Awan ini juga sering tersusun seperti pita yang melengkung di langit, sehingga seakan – akan tampak bertemu pada satu atau dua titik horizon. Selain itu, awan cirrus tidak menimbulkan hujan, awan ini terdiri daripada hablor air yang terjadi disebabkan suhu terlalu dingin pada atmosfer. Awan cirrus ditiupkan angin timuran yang bergelora. Awan ini berwarna putih dengan pinggiran tidak jelas. Memang sih, malam ini banyak awan, terutama awan cirrus dan awan cumulus. Awan-awan ini menyebabkan langit tampak mendung, sehingga bintang-bintang tidak terlihat. Meskipun bintang tidak terlihat tetapi bulan masih tampak terang dengan cahaya yang berasal dari pantulan cahaya matahari. Apalagi ditambah dengan adanya halo yang mengelilingi bulan.. Subhanalloh.. betapa indahnya ciptaan ALLAH ^_^

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar